Berawal dari kelahiran
Merasakan kasih sayang mereka
Tumbuh besar dan dewasa
Hingga saatnya tiba
Dalam jiwa kita mengermbara
Mencari apa yang selama ini di cari
Namun tetap tidak menemukan jawabannya
Dalam raga kita beristirahat
Menghilangkan lelah yang telah ada
Namun tetap kita harus melanjutkannya
Dalam hati kita menemukan
Sebuah makna yang tak tergantikan
Namun tetap kita akan kehilangannya
Perjalanan tak akan pernah usai
Sampai kita menemukan tujuan
Sebuah perjalanan
Selalu ada awalan
Dan pasti ada akhiran
Pada saat itu lah kita menenukan
Penemuan yang tak akan pernah hilang
Tak akan pernah tergantikan
Kepiawaian sebuah paradigma
Kepemilikan kepada semua manusia
Hanya kita dan kita
Sanggup untuk mengambil kesimpulan
Dari apa dan untuk apa
Keberadaan ini
PERSINGGAHAN ALAM, 03/03/2009
11:35 AM
No comments:
Post a Comment